Pengunjung Blog dari Wilayah Tidak Dikenal

Akhir - akhir ini saya melihat di statistik blog ada pengunjung yang cukup besar, yaitu di posisi nomor dua pengunjung dari Wilayat Tidak Dikenal atau Unknown region. Saya sangat bertanya - tanya sekali daerah manakah ini negara manakah ini. Apalagi melihat trafiknya adalah nomor dua setelah Indonesia. Dan yang paling makin bertanya - tanya pengunjungnya itu selalu seperti ini disetiap blog. Pengunjung kedua terbanyak.

Yang sangat saya tanyakan adalah, apakah ada ada daerah atau negara baru yang tidak diketahui oleh google. Soalnya dengan adanya pengunjung dari wilayah tidak dikenal tersebut peta pengunjungpun tidak bisa membedakan negara mana yang paling banyak dan seterusnya.




Apakah mungkin ada negara baru?

Waduhh.... Mentok nulis apalagi. Itu aja deh. Ha..ha..ha...ha...

Malah buang - buang kuota aja inimah....

19 komentar untuk "Pengunjung Blog dari Wilayah Tidak Dikenal"

  1. Aku malah tidak tahu menahu darimana pengunjung
    Ada yang datang hatiku merasa tersanjung
    Ternyata ada wilayah tak dikelal berkunjung
    Di blogku di urutan ke 5 manggung

    :)

    BalasHapus
    Balasan
    1. Urutan ke enam, kalau diblog saya.

      Hapus
    2. brarti bukan saya saja yang punya pengunjung dari wilayah tidak di kenal. Jadi penasaran daerah mana itu ya

      Hapus
  2. Biasanya mereka menggunakan perangkat mobile, tapi tidak menampilan peta lokasi atau wilayah. Punya saya juga ada, jumlahnya 111, angka yang unik.

    BalasHapus
    Balasan
    1. o gotu ya. bisa jadi. brarti menyembunyikan lokasi brarti ya.

      Hapus
    2. o gotu ya. bisa jadi. brarti menyembunyikan lokasi brarti ya.

      Hapus
  3. waduhhhh kalo wilayah gak dikenal,, mungkin dari planet namex

    BalasHapus
  4. saya malah ga perhatian sama source ini mas, ternyata punya saya di urutan 3 ketiga untuk wilayah tidak dikenal.

    Seperti yang dibilang mas Djarangku Bumi, sepertinya ada perangkat yang tidak mengaktifkan gps nya alhasil, lokasi tidak diketahui

    BalasHapus
    Balasan
    1. bisa jadi mas. cuman saya kepikiran bukannya setiap perangkat ada alamat ip yg spesifik yang bisa menunjukkan kordinat. itu sih kalo di film. heheheh

      Hapus
  5. Pengunjung misterius...mungkin pake VPN kali...

    BalasHapus
    Balasan
    1. bisa jadi mas. brarti pengguna VPN makin meningkat.

      Hapus
  6. Cukup aneh ya. Kalo di saya urutan ke 3, jumlahnya 298 pengunjung... Ini masih misterius yang belum terpecahkan mang

    BalasHapus
    Balasan
    1. ia itu mas berbagai perkiraan muncul apalagi urutan atas juga

      Hapus
  7. Saya kenak jingling dari pengunjung wilaya tidak dikenal, 300 sekali jingling :'(

    BalasHapus
    Balasan
    1. sepertinya pengunjung menggunakan aplikasi khusus.

      Hapus
  8. Blog saya juga sering kedatangan tamu dari wilayah tak dikenal, jmlahnya sangat fantastis malah, untung nya tidak merusak statistik blog.

    BalasHapus